Kali ini, saya akan membahas tentang angka-angka dalam bahasa Jepang, namun tidak semuanya akan kita bahas.
Satu= Ichi
Dua= Ni
Tiga= San(dibaca Sang)
Empat= Yon(dibaca Yong)
Lima=Go
Enam=Roku
Tujuh=Nana atau Sichi
Delapan=Hachi
Sembilan=Kyuu
Sepuluh=Jyuu
angka-angka diatas adalah angka-angka umum. untuk angka selanjutnya, akan memakai sesuatu yang sama, contoh:
Sebelas= Jyuuichi
Duabelas= Jyuuni
Tigabelas= Jyuusan
dan seterusnya...
untuk angka berikutnya, prinsipnya sama:
Duapuluh= Nijyuu
Duapuluhsatu= Nijyuuichi
Duapuluhdua= Nijyuuni
dan seterusnya....
Seratus= Hyaku
Seribu= Issen(dibaca Isseng)
dalam bahasa Jepang, bila kata selanjutnya berhuruf depan S (untuk Seribu), maka Issen akan berubah menjadi Sen, dan kata berikutnya yang berawalan S berubah huruf menjadi Z. Contoh: Senbon Zakura yang artinya Seribu Sakura. Kata aslinya adalah Issen Sakura, tapi berubah sesuai aturan tata bahasa Jepang.
Sekian yang dapat saya bahas dalam Angka Jepang dasar, Terimakasih.
Senin, 27 Juli 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar